Kanker Kerongkongan Akibat GERD

Review Kanker Kerongkongan Akibat GERD

Apa yang kamu ketahui seputar GERD?? Kebanyakan dari orang indonesia yang belum mengetahui tentang GERD (Gastroesophageal Reflux Disease). Biasanya penyakit yang berkaitan dengan asam lambung ini selalu dikaitkan dengan maag. Padahal GERD ini merupakan penyakit kronis yang bisa mengakibatkan kanker kerongkongan atau kanker lambung. Lalu apa hubungannya dengan kanker kerongkongan?? hal ini jelas sangat ada karena, jika kamu mengalami penyakit pada saat asam lambung kamu naik lalu mengakibatkan perlukaan di kerongkongan kamu yang kemudian, lama-lama hal ini bisa menjadi kanker kerongkongan atau biasa disebut kanker esofagus. Pengertian kanker kerongkongan adalah berawal dari iritasi atau luka pada didaerah saluran kerongkongan, dan berikutnya terkait dengan kelainan (mutasi) dalam DNA sel-sel yang terkait dengan kerongkongan. Mutasi ini memberi sinyal pada sel untuk berkembang biak cepat atau secara abnormal dari sel-sel normal. 

GERD ini bisa terjadi karena, adanya aliran balik dari isi lambung ke kerongkongan yang menyebabkan gejala yang mengganggu hingga terjadi komplikasi. Aliran balik asam lambung ke kerongkongan tidak hanya menjadi pemicu GERD seperti, naiknya aliran isi lambung ke kerongkongan ataupun nyeri dada seperti terbakar namun, juga dapat menyebabkan luka pada kerongkongan atau esofagus kamu. GERD yang tidak ditangani dengan pengobatan serta perawatan yang baik bisa menyebabkan terjadinya komplikasi seperti, penyempitan kerongkongan, pendarahan kerongkongan dan Barrett's esophagus atau dalam penjelasan medis ialah adanya pembentukan jaringan dilapisan dinding kerongkongan contohnya yang ditemukan dalam usus. Jika hal ini terjadi pada kamu saat ini maka, penyakit ini berhubungan dengan kanker kerongkongan atau esofagus. Untuk mengetahui cara mengobati kanker kerongkongan stadium lanjut secara cepat dan efektif hubungi kami di 021-22608999 untuk konsultasi lebih lanjut (gratis)

Kanker Kerongkongan Akibat GERD
Gambar Kanker Kerongkongan Akibat GERD

2 Jenis Kanker Kerongkongan

Adapun jenis kanker kerongkongan yang umum dialami oleh masyarakat, seperti ;
  1. Karsinoma sel skuamosa merupakan sel-sel tipis yang membentuk dilapisan kerongkongan. Bentuk ini paling sering muncul di bagian atas atau tengah kerongkongan.
  2. Adenokarsinoma adalah kanker yang dimulai pada sel kelenjar esofagus yang berfungsi sebagai produksi cairan seperti lendir. Adenokarsinoma paling sering terjadi pada bagian bawah esofagus.
Kamu berpeluang untuk sembuh ketika kanker ditemukan tetapi, biasanya hal ini ditemukan pada tahap akhir ketika hanya bisa diobati tetapi kemungkinan untuk disembuhkan membutuhkan waktu yang lama dalam prosesnya.

Gejala Kanker Kerongkongan

Kanker esofagus atau kerongkongan tidak memperlihatkan gejala pada saat awalnya sampai kamu masuk ke stadium lanjut. Adapun yang bisa kamu rasakan pada kerongkongan kamu, seperti ;
  • Timbul gangguan pada pencernaan
  • Turunnya berat badan tanpa perencanaan
  • Sakit saat menelan makanan
  • Suka tersedak saat makan, dan muntah
  • Makanan yang dimakan datang kembali ke kerongkongan
  • Sakit pada dada, adanya tekanan, dan rasa panas
  • Tubuh terasa lelah
  • Muncul batuk yang kronis disertai suara serak
Jika kamu sedang mengalami gejala ini yang kamu lakukan adalah berkonsultasi dengan dokter karena, dengan kamu berkonsultasi maka, kamu berkesempatan bertanya jawab demi mendapatkan arahan serta pemeriksaan yang disertai pengobatan yang baik.

Penyebab Kanker Kerongkongan Berdasarkan Penelitian

Adapun penyebab berdasarkan penelitian dari beberapa kasus kanker kerongkongan, seperti ;
  • Memiliki penyakit refluks gastroesofagus (GERD) atau asam lambung
  • Merokok
  • Obesitas
  • Minum alkohol
  • Kebiasaan menyantap makanan atau minuman yang terlampau panas
  • Kurang mengkonsumsi buah dan sayuran
  • Pernah menjalani pengobatan radiasi ke dada atau perut bagian atas

Cara Mengatasi GERD Tanpa Obat

Cara mengatasi GERD tanpa obat yang dapat membantu kamu, seperti ;
  • Pilih makanan yang lebih banyak buah, sayuran dan kurangi minum susu.
  • Kurangi konsumsi makanan berlemak
  • Jangan berbaring setelah makan.
  • Jaga berat badan tetap normal
  • Jangan merokok
Terbiasa dengan hidup sehat akan membawa kamu pada kebahagiaan dimasa mendatang karena, jika kamu merasakan sebuah penyakit seperti kanker maka, rasanya bagaikan hidup tidak lama lagi serta tidak mempunyai semangat hidup karena, tidak bisa menjalankan aktifitas bersama keluarga atau rekan anda. Cara mengobati kanker kerongkongan secara cepat dan efektif maka, anda bisa melakukan konsultasi pada dokter spesialis yang menangani kasus kanker.

Disclaimer : Jangan pernah meminum obat-obatan yang tidak dianjurkan oleh dokter karena, kemungkinan obat itu tidak cocok dengan anda atau berbeda dengan stadium kanker yang anda alami. Obat kanker kerongkongan seperti herbal atau jamu boleh kamu konsumsi apabila kamu rutik melakukan konsultasi dengan dokter.

Klinik Pengobatan Kanker Kerongkongan Dengan Imunoterapi

Kabar gembira bagi penderita kanker kerongkongan stadium lanjut yang telah putus asa dengan berbagai metode pengobatan kanker lain yang sudah anda jalani selama ini tetapi, masih belum ada perubahan menuju kesembuhan. Silahkan berkunjung dan rasakan hasil metode pengobatan bersama kami, dan kami memberikan Diskon pengobatan hingga 30% bagi siapa yang baru menjalani pengobatan pada kami. . Segera hubungi kami di 021-22608999 untuk berkonsultasi sebelum anda melakukan pengobatan di tempat kami. 

Cara mengobati kanker kerongkongan dengan sistem alat terapi Hipertermia & Imunoterapi yang telah kami sediakan maka, anda tidak perlu lagi menjalankan Radioterapi dan Kemoterapi, serta bebas dari efek samping seperti anemia, kelelahan, muntah dan rambut rontok. Dengan melakukan pengobatan dengan Hipertermia mampu menghilangkan rasa nyeri dengan cepat, tumor akan menyusut dan mengecil dalam waktu 3-7 hari. Tetapi, hal ini bisa kita lihat dengan diagnosa terlebih dahulu untuk mengenal kanker yang dialami seperti baru masuk di stadium awalkah atau sudah masuk pada stadium lanjut karena, perawatannya pastinya berbeda.

Klinik Utama Cahaya Mentari merupakan Klinik Spesialis Pengobatan Kanker / Tumor (Onkologi) yang sudah terdaftar di DINKES dan disetujui oleh Departemen Kesehatan Indonesia untuk mengobati tumor dan kanker dengan mengedepankan kemampuan teknis yang mapan. Kami mempunyai Dokter serta Tim Medis yang teruji ketat, bersertifikat, dan Berpengalaman dalam hal pengobatan kanker karena, pada hal kanker ini merupakan penyakit yang sangat serius jadi prosedur, profesional, dan teknologi kami siapkan dengan sangat sempurna demi mengedepankan keamanan serta kenyamanan dalam menjalani pengobatan dengan kami. Semoga dengan adanya klinik kanker kami insyaallah, bisa menjadi perantara bagi kesembuhan anda.

Komentar